Welcome to My Blog East Java Tourism

Sekilas Tentang Wisata Jawa Timur

Jawa timur adalah salah satu propinsi di Indonesia yang beribukota di Surabaya.

Jawa timur mempunya banyak tempat alternatif buat wisata anda. Terdapat wisata seperti, wisata pantai, gunung, agro, air terjun, dan lain-lain.

Dan tempat yang baru menarik perhatian di Jawa Timur adalah jembatan Suramadu, yang pasti tidak akan anda terlewatkan jika berkunjung ke Jawa Timur ^ ^

Jawa Timur tempat menarik untuk berwisata!! ^ ^



02/06/10

Pusat Perbelanjaan di Surabaya

Tidak klop jika tidak berbelanja atau jalan-jalan di pusat perbelanjaan atau plaza atau biasa disebut Mall, kita bisa membeli bermacam-macam di sana dan sekaligus bisa mejeng.


Surabaya adalah ibukota Jawa Timur dan kota besar kedua setelah Jakarta di Indonesia, pusat perbelanjaan di Surabaya sudah tergolong modern.

Berikut Daftar pusat perbelanjaan di Surabaya :


BG Junction
City of Tomorrow (CITO)
Darmo Trade Centre (DTC)
East Point Mall
Empire Palace, mall dan pusat perhisan terbesar di Surabaya
Galaxy Mall, pusat perbelanjaan terbesar di Surabaya Timur.
Golden City Mall
Hi-Tech Mall dahulu bernama THR Mall, merupakan pusat perbelanjaan khusus untuk belanja komputer, software dan hal-hal yang berkaitan dengan komputer.
ITC Mega Grosir
Jembatan Merah Plaza
Maspion Square, sebuah pusat perbelanjaan yang terletak di Surabaya Selatan, dimana Giant Hypermarket terletak.
Pakuwon Indah Supermall (SPI), pusat perbelanjaan terbesar di Surabaya Barat.
Pakuwon Trade Centre(PTC)
Pasar Atum, Pasar tradisional indoor Tionghoa terbesar.
Pasar Atum Mall
Pasar Turi, pasar grosiran/ eceran Surabaya
Plaza Marina
Plaza Surabaya (Delta Plaza), salah satu pusat perbelanjaan tertua di Surabaya.
Pusat Grosir Surabaya (PGS), mall pusat grosir terbaru di Surabaya
Royal Plaza
Surabaya Town Square (SUTOS)
Tunjungan Plaza (TP), plaza dengan 4 bangunan yang terhubung (TP1-TP4).
World Trade Center Surabaya (WTC Surabaya)


BG Junction di Jl Blauran, Surabaya





Tidak ada komentar:

Posting Komentar